Catatan Sasongko

Menggunakan tiling window KDE Plasma

KDE Plasma semakin seru setelah adanya built in window tiling. Untuk menggunakan, tekan shift sambil drag window ke bilah yang diinginkan. Untuk mengedit layout tiling pastikan Tiling Editor pada pengaturan/setting sudah enable/tercentang.

spdlog build error basic runtime

Ketika build spdlog dari SBo ditemukan error n file included from /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/include/spdlog/spdlog.h:12, from /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/include/spdlog/spdlog-inl.h:7, from /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/src/spdlog.cpp:8: /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/include/spdlog/common.h:168:111: error: ‘basic_runtime’ is not a member of ‘fmt’ 168 | nvertible<T, fmt::basic_string_view<Char>>::value || std::is_same<remove_cvref_t<T>, fmt::basic_runtime<Char>>::value> | ^~~~~~~~~~~~~ /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/include/spdlog/common.h:168:111: error: ‘basic_runtime’ is not a member of ‘fmt’ /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/include/spdlog/common.h:168:125: error: template argument 2 is invalid 168 | mt::basic_string_view<Char>>::value || std::is_same<remove_cvref_t<T>, fmt::basic_runtime<Char>>::value> | ^~~~ /tmp/SBo/spdlog-1.11.0/include/spdlog/common.h:168:138: error: expected ‘{’ before ‘>’ token 168 | :basic_string_view<Char>>::value || std::is_same<remove_cvref_t<T>, fmt::basic_runtime<Char>>::value> | ^ make[2]: *** [CMakeFiles/spdlog.

Masuk UEFI Firmware Settings dari GRUB

Kadang kita perlu mengubah pengaturan pada UEFI. Pengaturan tersebut misalnya pengaturan waktu, secure boot, urutan boot dan lain sebagainya. Untuk masuk ke UEFI Firmware Settings bisa dilakukan dari grub. Yaitu dengan cara ketika menampilkan bootloader, biasanya ada jeda waktu. Manfaatkan jeda waktu tersebut dengan segera menekan tombol c untuk masuk ke grub shell, kemudian pada prompt yang disediakan ketik fwsetup. grub> fwsetup

Deskreen No WiFi and LAN Connection

Buka-buka direktori lama, ternyata ada catatan yang belum dipublikasikan, salah satunya soal deskreen. Aplikasi ini kami gunakan untuk share screen ataupun presentasi dari laptop ke TV. Sebenarnya untuk menghubungkan laptop dan TV bisa menggunakan kabel HDMI, tapi karena kabelnya kurang panjang, TVnya banyak dan belum punya HDMI splitter maka terbersitlah untuk presentasi menggunakan jaringan wifi. Duckduckgo memberikan hasil bagaimana cara, salah satunya dengan deskreen ini. Demi kepraktisan, kami donwload edisi appimage.

Enable Disable Pipewire Slackware

Catatan tentang pipewire sebenarnya sudah pernah dituliskan. Tetapi, biar tidak lupa dan lebih mudah mencarinya kala lupa, tidak ada salahnya dibuat catatan tersendiri. Bedanya, ini lebih singkat dan mudah dikerjakan. Salah satu keberuntungan slackers adalah Patrick Volkerding menyediakan skrip untuk meng-enable dan disable pipewire. Skrip tersebut adalah /usr/sbin/pipewire-enable.sh /usr/sbin/pipewire-disable.sh Silakan dieksekusi sesuai kebutuhan.