Menggunakan pipewire

Salah satu fitur baru yang dihadirkan Slackware 15.0 adalah masuknya pipewire sebagai alternatif dari pulseaudio. Bagaimana penggunaanya? Silakan simak catatan berikut ini.

Pertama, edit /etc/pulse/client.conf. Ubah autospawn dari yes menjadi no.

Hapus /etc/xdg/autostart/pulseaudio.desktop atau rename menjadi file yang “tidak penting”.

Rename file berikut menjadi .desktop saja

  1. /etc/xdg/autostart/pipewire-media-session.desktop.sample
  2. /etc/xdg/autostart/pipewire-pulse.desktop.sample
  3. /etc/xdg/autostart/pipewire.desktop

 Share!

 
comments powered by Disqus